Pantai Padang-Padang adalah salah satu pantai dari sekian banyak pantai indah yang ada di Pulau Bali. Pantai ini tidak terlalu besar tetapi dapat dipastikan bahwa pantai ini memiliki keunikan tersendiri bila dibandingkan dengan pantai lainnya di Bali.
Pantai Padang-padang berada di Jalan Raya Uluwatu Pecatu. Pantai ini memiliki posisi yang unik, pengunjung harus turun dan memotong palung karang penghalang di gerbang pantai. Para pengunjung akan menemukan suasana yang berbeda dibandingkan dengan Pantai Kuta dan Pantai Sanur.
Bila anda ingin menikmati keindahan pantai, pastikan pantai padang-padang ada dalam daftar kunjungan anda selama anda ada di Bali. Pastinya anda tidak akan bosan, karena pantai dengan hamparan pasir putih ini memberikan pemandangan pantai yang indah.
Jika anda ingin berenang, anda tidak perlu kuwatir, walaupun terpencil pantai ini punya standar fasilitas untuk sebuah pantai, dari tempat bilas, toilet, dan juga lifeguard atau penjaga pantainya yang siap menolong anda kalau anda terseret ombak.
Lihatlah, betapa romantisnya pantai ini disore hari....
Pantai Padang-padang berada di Jalan Raya Uluwatu Pecatu. Pantai ini memiliki posisi yang unik, pengunjung harus turun dan memotong palung karang penghalang di gerbang pantai. Para pengunjung akan menemukan suasana yang berbeda dibandingkan dengan Pantai Kuta dan Pantai Sanur.
Bila anda ingin menikmati keindahan pantai, pastikan pantai padang-padang ada dalam daftar kunjungan anda selama anda ada di Bali. Pastinya anda tidak akan bosan, karena pantai dengan hamparan pasir putih ini memberikan pemandangan pantai yang indah.
Jika anda ingin berenang, anda tidak perlu kuwatir, walaupun terpencil pantai ini punya standar fasilitas untuk sebuah pantai, dari tempat bilas, toilet, dan juga lifeguard atau penjaga pantainya yang siap menolong anda kalau anda terseret ombak.
Lihatlah, betapa romantisnya pantai ini disore hari....
0 comments:
Post a Comment