Flickr Images

Hari : Jumat, 04 April 2025,

Pukul : 4 : 12 WIB

Saturday, October 1, 2011

VILLA RUMAH MANIS

Villa yang terletak di Jl. Nakula 18 seminyak-Bali ini merupakan hotel yang berada di pusat wisata Legian yang berbatasan dengan Seminyak. Villa yang menyajikan konsep butik hotel dengan kemudahan akses ke kawasan wisata lainnya di Bali bagian selatan serta daerah lainnya. Vila Rumah Manis dapat ditempuh sekitar kurang lebih 20 menit dari bandara Ngurah Rai Denpasar Bali. Villa yang unik ini dirancang dengan model arsitektur Bali dihiasi dengan sentuhan seni Jawa, dengan akomodasi bernuansa penginapan pribadi yang cocok untuk pasangan dan juga keluarga.

Villa Rumah Manis terdiri dari beberapa jenis kamar antara lain; Ayu Villa berjumlah 8 unit, Agung Villa berjumlah 32 unit, Suite Villa 3 unit, Villa dengan dua kamar tidur bernama Jasmine, Villa dengan tiga kamar tidur bernama Frangipani, dan villa dengan 4 kamar bernama Dahlia.

Fasilitas lainnya :

• Satu kolam renang besar
• Pelayanan Spa dan pijat
• 24 jam pelayanan antar makanan ke kamar
• Pelayanan cucian
• Tempat penyimpanan barang berharga
• Tempat parkir kendaraan
• Pelayanan Keamanan
• Koneksi internet
• Ruangan bisnis.

Related Posts:

  • HOTEL MURAH DI KAWASAN PANTAI KUTA1. KUTA PURI BUNGALOWSKuta Puri Bungalow berlokasi di Jalan Poppies I. Tentunya, nama jalan yang tidak asing bagi Anda yang sering mencari hotel murah di Bali. Hanya diperlukan tidak lebih dari 5 menit dari Kuta Puri Bungalow… Read More
  • HOTEL BINTANG 3 DI KAWASAN UBUDSahadewa Resort & Spa adalah salah satu hotel bintang tiga yang mungkin bisa menjadi alternatif untuk anda menginap saat berlibur di Ubud. Hotel yang berlokasi di Jl. Hanoman, Padang Tegal, Ubud ini mempunyai tempat yang… Read More
  • VILLA RUMAH MANISVilla yang terletak di Jl. Nakula 18 seminyak-Bali ini merupakan hotel yang berada di pusat wisata Legian yang berbatasan dengan Seminyak. Villa yang menyajikan konsep butik hotel dengan kemudahan akses ke kawasan wisata lain… Read More
  • THE CHEDI CLUB TANAH GAJAH UBUDThe Chedi Club At Tanah Gajah berada 3 km dari Pusat kota Ubud - Bali. Villa ini memiliki semua fasilitas yang eksklusif dan akses menuju Bandar Udara Ngurah-Rai dapat ditempuh hanya dalam waktu 1 jam, selain itu untuk menuju… Read More
  • MAXONE HOTEL - BUKIT JIMBARAN Terletak di daerah Jimbaran dengan tema dan suasana surfing, MaxOneHotel Bukit Jimbaran Bali adalah salah satu pilihan akomodasi dengan konsep butik yang menawarkan pemandangan Pantai Jimbaran dan Tanjung Benoa dari kamar d… Read More

0 comments:

Post a Comment